Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

Senja yang Abadi//oleh:LelakiSenja

Gambar
 KAU ADALAH SENJA YANG ABADI 📸lelaki_senja Tidak ada yang lebih indah dari senja di bulan september Setelah dikirimnya rintik sendu di bulan kemarin Kini iya hadir dengan wajah yang begitu jingga Dibalik buih-buih putih yang terus menjilati pantai, Senja dipaksa pergi meningalkan malam.. Namun,, itu hanya Senja dan langit. Sedangkan Kau tidak,,, Kau adalah senja yang abadi Yang tak pernah pamit  meski dipaksa oleh waktu Yang nantinya Menenagkan malamku dengan berbagai cerita.. Dan hari ini,, Aku datang menjemputmu ditanah Veerboond.. Diterjang badai,, Disapu bersih deburan ombak,, Namun tetap membuatku candu menerjangnya.. Moti, 13 September 2024

TEMPAT NGOPI KITA SUDAH BERBEDA//Prapakanda_22 September 2019

Gambar
UNTUK WISUDAWAN YG KUKENAL "Tempat Ngopi kita bukan lagi di Kantin Kampus" "M. Fabanyo_Foto Apa kabar adik seperjuangan,? Siang kemarin kudengar kabar gembira dari temanmu Bahwa kau telah memakai toga "Kau telah Wisuda katanya" SELAMAT yaa,,,, atas keberhasilmu Adik. Hatiku senang mendengar itu Tetapi didalam pikiranku serentak teringat pada sebuah kalimat "tempat ngopinya pasti sudah berbeda" Iyaa sudah berbeda....  Hai adik,, Yang ku tahu, bahwa kau mengenal kopi di dunia kampus Bahkan sering nikmati bersama waktu masih menjadi seniormu.  Saat malam telah larut dan  penduduk bumi tengah ketiduran, Kita menghabiskan malam bersama kopi hingga fajar menjemput. Ada juga kita sering ngopi dikantin, di kosan, bahkan selalu di tempat organisasi kita... Hai adik... Saat ini kau ingat, Hari-hari belajarmu ditemani kopi, Bahkan lembaran persembahan skripsimu terdapat kata "kopi". Jika hari ini dan seterusnya Tempat ngopimu berbeda,  jangan pernah ka...